Pencanangan Kampung KB Desa Rukem Kecamatan Sulang Kabupaten Rembang dilaksanakan pada tanggal 13 September 2018. Acara ditandai dengan Pengguntingan pita pada gapura Kampung KB oleh Ibu Kepala Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana, Sri Wahyuni, SH, M.Si.

Acara dihadiri olehCamat beserta Kapolsek dan Danramil Sulang, Ka UPT BPMPKB Kecamatan Sulang beserta Penyuluh KB dan PLKB, Keder PPKBD dan Sub PPKBD .

 

Posted by : Yha

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *